


Berdaulat.id – DPR mestinya mendengar gelombang protes dari publik yang menolak pembahasan Omnibus Law Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja di tengah wabah virus corona (Covid-19). Begitu disampaikan pengamat ploitik Wempy Hadir, menanggapi rencana Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menggelar unjuk rasa di depan gedung DPR pada (30/4/20) mendatang sebagai bentuk penolakan terhadap RUU Cipta Kerja […]