


Berdaulat.id – Petenis Rusia Daniil Medvedev lalui putaran ketiga US Open 2020 melalui permainan yang mendominasi, mengalahkan petenis tuan rumah J.J. Wolf 6-3, 6-3, 6-2, Sabtu malam waktu setempat. Medvedev, unggulan ketiga, memanfaatkan momentum awal untuk mematahkan servis Wolf untuk memimpin skor di set pertama, di mana ia hanya melakukan dua kesalahan sendiri dalam pertunjukan […]