Tag: THR

  • Netty Aher Minta Kewajiban Pemberian THR ke Driver Ojol Tidak Berhenti di Imbauan

    Netty Aher Minta Kewajiban Pemberian THR ke Driver Ojol Tidak Berhenti di Imbauan

    Pemberian THR kepada para driver ojek online maupun kurir merupakan langkah yang sesuai dengan semangat keadilan dan kesetaraan Berdaulat.id – Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher mengapresiasi surat edaran Kementerian Tenaga Kerja yang mengimbau perusahaan turut memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada para driver ojek online maupun kurir. “Pemberian THR kepada para driver […]

    Continue Reading

  • Jangan Telat, Kemenkeu Diharap Bayar THR Sebelum Lebaran

    Jangan Telat, Kemenkeu Diharap Bayar THR Sebelum Lebaran

    Berdaulat.id, Jakarta – Politisi Partai Demokrat, Syarief Hasan mendorong Kementerian Keuangan untuk memperbaiki manajemen pengelolaan keuangan negara menjelang pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR). Pasalnya, jika tidak terkelola dengan baik maka dapat berpotensi terjadinya penundaan pembayaran THR. Memang, Menteri Keuangan telah mewanti-wanti penundaan pembayaran THR hingga selesai lebaran. Tidak hanya THR, Gaji 13 untuk PNS juga […]

    Continue Reading

  • Puan: Salurkan THR dan Gaji ke-13 Untuk ASN dengan Tepat Waktu

    Puan: Salurkan THR dan Gaji ke-13 Untuk ASN dengan Tepat Waktu

    Berdaulat.id, JAKARTA-Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan agar seluruh jajaran Pemerintah menyalurkan tunjangan hari raya (THR) Idul Fitri kepada aparatur sipil negara (ASN) dengan tepat waktu. Ia meminta agar seluruh mekanisme pencarian THR dan Gaji ke-13 bagi ASN dilakukan secepatnya. “Kita bersyukur karena pemberian THR Lebaran bagi ASN tahun ini diberikan secara full. Kabar gembira […]

    Continue Reading

  • Menaker Ida Fauziyah : THR Wajib Dibayarkan H-7 Lebaran

    Menaker Ida Fauziyah : THR Wajib Dibayarkan H-7 Lebaran

    Berdaulat.id – Jelang perayaan Hari Raya Idul Fitri tahun 2020, Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah mengingatkan para pengusaha untuk membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan tepat waktu.“THR Keagamaan merupakan pendapatan non upah yang wajib dibayarkan oleh pengusaha kepada pekerja/buruh, paling lambat 7 hari sebelum hari raya keagamaan,” kata Menaker Ida Fauziyah saat berkoordinasi dengan Kepala Disnaker […]

    Continue Reading

  • Menaker Ida : Keluarkan Surat Edaran, Para Gubernur Harus Pastikan THR Dibayarkan kepada Pekerja

    Menaker Ida : Keluarkan Surat Edaran, Para Gubernur Harus Pastikan THR Dibayarkan kepada Pekerja

    Berdaulat.id – Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah telah menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor M/6/HI.00.01/V/2020 Tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan Tahun 2020 di Perusahaan Dalam Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).Dalam SE tersebut, Menaker Ida  meminta para gubernur memastikan perusahaan agar membayar THR keagamaan kepada pekerja sesuai dengan ketentuan perundang-undangan. “THR adalah pendapatan non upah […]

    Continue Reading

  • P3S: ASN Butuh THR untuk Hadapi Pandemi Corona

    P3S: ASN Butuh THR untuk Hadapi Pandemi Corona

    Berdaulat.id – Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies (P3S) Jerry Massie mengatakan, perlu persetujuan terlebih dahulu dari para aparatur sipil negara (ASN) apabila mereka tidak mendapatkan Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji ke-13. Karena, kata dia, pada dasarnya ASN sangat memerlukan THR dan gaji ke-13 itu untuk menghadapi situasi akibat wabah virus Corona. “Kalau […]

    Continue Reading

  • Pemerintah Wajibkan Perusahaan Beri THR ke Para Karyawannya

    Pemerintah Wajibkan Perusahaan Beri THR ke Para Karyawannya

    Berdaulat.id – Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengingatkan bahwa perusahaan swasta tetap wajib membayar Tunjangan Hari Raya (THR) kepada para karyawan. “Presiden Joko Widodo juga membahas terkait dengan kesiapan sektor usaha membayar THR dan ini diingatkan swasta THR itu berdasarkan undang-undang diwajibkan, dan Kementerian Tenaga Kerja akan mempersiapkan hal-hal terkait THR,” kata Airlangga […]

    Continue Reading