Tag: Pilpres

  • Meski Tak Hadir, Mahfud Md Ucapkan Selamat Pada Prabowo – Gibran

    Meski Tak Hadir, Mahfud Md Ucapkan Selamat Pada Prabowo – Gibran

    Jadi sampai acara di KPU akan mulai saya baru tahu bahwa semua pasangan calon diundang Berdaulat.id – Calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud Md yang tak menghadiri penetapan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih berdasarkan Pemilu Presiden dan Wakil Presiden 2024 oleh KPU memberikan ucapan selamat “Selamat kepada […]

    Continue Reading

  • Usai Putusan MK, AHY Harap Semua Elemen dan Parpol Saling Bergandengan

    Usai Putusan MK, AHY Harap Semua Elemen dan Parpol Saling Bergandengan

    Kompetisi telah berakhir, kini saatnya kita melakukan rekonsiliasi Berdaulat.id – Usai Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan yang dilayangkan pasangan capres 01 dan 03, kompetisi Pilpres 2024 telah berakhir dan seluruh pihak diharap untuk melakukan rekonsiliasi. Demikian diungkap Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta, Rabu (24/4/2024) “Kompetisi telah […]

    Continue Reading

  • Usai Putusan MK, KPU Tetapkan Prabowo Gibran Presiden dan Wakil Presiden Terpilih

    Usai Putusan MK, KPU Tetapkan Prabowo Gibran Presiden dan Wakil Presiden Terpilih

    Dalam amar putusan, MK menolak seluruh permohonan yang diajukan Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud Berdaulat.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Akhirnya menetapkan pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai presiden dan wakil presiden terpilih hasil Pilpres 2024. Penetapan tersebut tertuang dalam berita acara nomor 252/PL.01.9-BA/05/2024 tentang Penetapan Pasangan Calon […]

    Continue Reading

  • Kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 Dinilai Sah dan Tak Ada Kecurangan

    Kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 Dinilai Sah dan Tak Ada Kecurangan

    Kemenangan Prabowo – Gibran sudah kehendak para leluhur nusantara kita yang menginginkan agar Indonesia dipimpin oleh tokoh yang memiliki kemampuan lebih Berdaulat.id – Mantan Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Arief Poyuono mengatakan bahwa sebagai warga negara yang menyatakan sebagai sahabat hakim MK ( Amicus Curriae) menyampaikan bahwa Kemenangan Prabowo Gibran dalam pilpres 2024 adalah sah […]

    Continue Reading

  • MK Terima Kesimpulan PHPU Hari Ini

    MK Terima Kesimpulan PHPU Hari Ini

    Kesimpulan sidang semestinya diserahkan oleh seluruh pihak yang terlibat dalam sengketa Pilpres Berdaulat.id – Mahkamah Konstitusi (MK) bakal menerima kesimpulan sidang sengketa Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024 pada Selasa (16/4). “Kesimpulan diserahkan ke MK melalui petugas di kepaniteraan,” ucap Kepala Biro Hukum Administrasi dan Kepaniteraan MK Fajar Laksono dilansir kantor berita Antara, Senin […]

    Continue Reading

  • Suasana Politik di Ramadhan, HNW : Agama adalah Katalisator Untuk Bangkit

    Suasana Politik di Ramadhan, HNW : Agama adalah Katalisator Untuk Bangkit

    Semoga para hakim kita jadi penghuni surga, karena itu penting untuk menghukumi dengan melaksanakan kebenaran dan keadilan Berdaulat.id – Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid atau HNW mengajak bangsa Indonesia mensyukuri kebhinekaan yang dimiliki, yang mementingkan “ketunggal ikaan”, baik keberagaman dalam hal seni budaya, orientasi politik maupun keberagaman agama. Tak terkecuali, keragaman hari-hari besar […]

    Continue Reading

  • Siapkan Saksi dan Ahli, TPN Ganjar-Mahfud: Saksi-saksi tak Boleh Diintimidasi dan dikekang

    Siapkan Saksi dan Ahli, TPN Ganjar-Mahfud: Saksi-saksi tak Boleh Diintimidasi dan dikekang

    Kami akan menjaga saksi kami tentunya, tetapi siapapun tidak boleh intervensi saksi-saksi kami Berdaulat.id – Langkah pasangan Ganjar-Mahfud untuk mengajukan gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK) dengan mengumpulkan saksi tengah dipersiapkan. Pihak kubu 03 menyebutkan para saksi dan ahli yang telah dipersiapkan terdiri atas 30 saksi dan […]

    Continue Reading

  • Sikap Resmi AMIN Terhadap Pengumuman Hasil Rekapitulasi Pilpres oleh KPU RI

    Sikap Resmi AMIN Terhadap Pengumuman Hasil Rekapitulasi Pilpres oleh KPU RI

    Proses pemilihan itu penting untuk dipastikan terbuka, adil dan bebas dari tekanan, untuk menjamin bahwa semua suara yang memenuhi syarat akan didengar dan dihormati Berdaulat.id – Capres dan Cawapres nomor urut 01 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar merespon hasil akhir pleno Komisi Pemilihan Umum(KPU) RI pada rekapitulasi Pilpres 2024, pada Rabu Malam(20/3). Dalam kesempatan tersebut […]

    Continue Reading

  • Tim Ganjar – Mahfud Bakal Gugat Hasil Pemilu ke MK

    Tim Ganjar – Mahfud Bakal Gugat Hasil Pemilu ke MK

    Kita sudah siap, kita sudah nyiapin banyak hal ya. Tim hukum kita juga sudah siap Berdaulat.id – Tim pasangan calon presiden calon wakil presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo – Mahfud MD bakal menggugat hasil penetapan Capres-Cawapres Prabowo- Gibran sebagai Presiden terpilih oleh KPU ke Mahkamah Konstitusi (MK). Deputi Hukum Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis menuturkan […]

    Continue Reading

  • KPU Umumkan Prabowo-Gibran Presiden Terpilih, Ini Tanggapan Anies dan Muhaimin

    KPU Umumkan Prabowo-Gibran Presiden Terpilih, Ini Tanggapan Anies dan Muhaimin

    Saudara-saudara sekalian, pemimpin yang lahir dari proses yang ternodai dengan kecurangan dan penyimpangan akan menghasilkan rezim yang melahirkan kebijakan yang penuh ketidakadilan Berdaulat.id – Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar menyampaikan sikap politik, terkait hasil akhir pleno Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI untuk pemilihan presiden (Pilpres) 2024. […]

    Continue Reading