


Berdaulat.id – Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPR RI, Indra Iskandar menjelaskan bahwa Gedung MPR/DPR/DPD) di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta tetap dibuka, meski diketahui ada 18 orang anggotanya, dan 4o staf tenaga ahli terpapar virus corona atau Covid-19. “Tidak ada lockdown, tetapi kita melakukan penertiban-penertiban berdasarkan urgensi fleksibilitas pelayanan dewan. Pedoman kegiatan dilakukan work from home,” kata […]

Berdaulat.id – Pemerintah Malaysia memutuskan melanjutkan pelaksanaan lockdown, yang di negara itu disebut sebagai masa Perintah Kawalan Pergerakan (PKP), hingga dua Minggu lagi, yaitu dari 15 April sampai 28 April 2020. Kebijakan itu diumumkan Perdana Menteri Malaysia Muhyiddin Yassin dalam pidato khusus di Kantor Perdana Menteri Putrajaya, Jumat (10/4/20), dan diambil atas nasihat dari kementerian […]

Berdaulat.co.id – Anggota Komisii IX DPR RI meminta pemerintah memperhatikan nasib Pekerja Migran Indonesia (PMI) di negara-negara yang terdampak Covid-19. Jangan sampai mereka terlantar akibat negara penempatan para PMI itu menerapkan lockdown. “Ada jutaan PMI yang bekerja di luar negeri, dan sebagian besar bekerja di Malaysia. Karena keadaan yang tidak menentu, mereka akan berdatangan pulang […]

Berdaulat.id,- Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump membatalkan rencana kebijakan larangan perjalanan untuk daerah New York yang terdampak parah COVID-19. “Karantina tidak diperlukan,” seperti dikutip media reuters, Minggu, (29/3/20). Sebelumnya, langkah yang akan diambil Trump ketika jumlah kematian AS akibat virus corona melewati 2.100, lebih dari dua kali kali lipat jumlah dua hari lalu. Amerika […]

Berdaulat.id,- Partai Demokrat menghimbau Pada Pemerintah untuk segera menerapkan kebijakan lockdown untuk DKI Jakarta. Hal itu disampaikan Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Syarief Hasan kepada wartawan, Minggu (29/3/20). Alasannya menurut anggota Komisi I DPR RI, Jakarta masih menjadi episentrum penyebaran virus corona atau COVID-19 Apalagi, belakangan ini sudah ada anggota DPR yang meninggal dunia karena […]

Berdaulat.id – Pemerintah Prancis telah memberlakukan lockdown selama 15 hari. Hal itu dilakukan sebagai upaya menekan penyebaran virus corona atau COVID-19 lebih luas lagi. Selama kebijakan lockdown berlangsung, Kementerian Perumahan, Julien Denormandie, berencana menyulap hotel-hotel di Paris sebagai tempat tunawisma. Ia mengatakan, bahwa pemerintah setempat telah memesan kamar, agar tunawisma mendapat tempat yang aman untuk […]

Berdaulat.id, – Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera meminta Presiden Joko Widodo untuk mempertimbangkan opsi Lockdown ketimbang rapid test dalam menghadapi serangan wabah Covid-19 di Indonesia. Menurut Inisiator gerakan #KamiOposisilangkah tersebut sebagai antisipasi yang baik, dimana opsi rapid test tidak efektif melihat femomena statistik yang berkembang. Saya mendesak Pemerintah menggunakan opsi Lockdown untuk […]