Tag: Komite III DPDRI

  • Wakil Ketua Komite III DPD RI Evi Apita Maya : Pemerintah Bebani Masyarakat Dan Abaikan Putusan MA

    Wakil Ketua Komite III DPD RI Evi Apita Maya : Pemerintah Bebani Masyarakat Dan Abaikan Putusan MA

    Berdaulat.id – Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menyatakan pemerintah telah membebani masyarakat dan telah mengabaikan putusan MA terkait dengan kenaikan iuran BPJS. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Evi Apita Maya, selaku Wakil Ketua Komite III DPD RI, Kamis (14/5/2020). Dalam penyataannya, Evi Apita Maya menambahkan pemerintah seharusnya mengedepankan isi pertimbangan hukum putusan MA Nomor […]

    Continue Reading

  • Komite III DPD RI Minta Pemerintah Jangan Lepas Tanggungjawab Untuk Lindungi Hak Buruh Atas THR

    Komite III DPD RI Minta Pemerintah Jangan Lepas Tanggungjawab Untuk Lindungi Hak Buruh Atas THR

    Berdaulat.id – Menteri Tenaga Kerja menerbitkan Surat Edaran yang ditujukan kepada seluruh Gubernur di Indonesia. Surat Edaran Nomor M/6/HI.00.01/V/2020 tanggal 6 Mei 2020 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan Tahun 2020 di Perusahaan Dalam Masa Pandemi Corona atau COVID-19 (selanjutnya disebut SE Menaker Penundaan THR). Dengan terbitnya kebijakan tersebut, Komite III DPD RI sebagai […]

    Continue Reading

  • Komite III DPD Apresiasi Program Tayangan TVRI Belajar Dirumah

    Komite III DPD Apresiasi Program Tayangan TVRI Belajar Dirumah

    Berdaulat.id – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bekerja sama dengan TVRI sejak Senin 13 April 2020 dan selama 3 bulan kedepan menayangkan program bertajuk Belajar dari Rumah. Program tayangan ini menjadi salah satu alternatif pembelajaran bagi siswa, guru, maupun orang tua, selama masa belajar di rumah di tengah wabah Covid-19, dengan materi pembelajaran mulai dari […]

    Continue Reading