
Media Utama Silent Majority



Berdaulat.id – Penyidik Polda Metro Jaya telah menetapkan sebanyak 87 orang sebagai tersangka dalam ricuh unjuk rasa menolak UU Cipta Kerja di sejumlah titik di Jakarta, pada Kamis (8/10/20). “Kemarin saya bilang 285 orang yang kita dalami lagi. Nah sekarang diperkecil lagi, tinggal 87 yang sudah ditetapkan sebagai tersangka,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya […]

Berdaulat.id – Polda Metro Jaya menetapkan satu tersangka dari 20 orang perusuh saat demo penolakan RUU Haluan Ideologi Pancasila (HIP) dan Omnibus Law RUU Ciptaker di depan Gedung DPR/MPR RI, Senayan, Jakarta Pusat pada Kamis (16/7/20) lalu. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan bahwa satu orang tersangka itu adalah perusuh yang melempar sesuatu ke polantas yang […]

Berdaulat.id – Insiden pemberian bantuan sosial (bansos) bertuliskan ‘nasi anjing’ kepada warga Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara akhirnya berujung damai. Namun, polisi akan tetap melakukan penyelidikan terkait kandungan pasti bahan atau komponen ‘nasi anjing’ tersebut. Sejauh ini memang telah diketahui kalau isi ‘nasi anjing’ itu bahannya halal. Dimana isinya adalah nasi dengan cumi, sosis sapi, […]