Tag: Internasional

  • Sambut Milad ke-14 AQL, Santri Gaza Semarakkan Program Bahagia Khatam Qur’an

    Sambut Milad ke-14 AQL, Santri Gaza Semarakkan Program Bahagia Khatam Qur’an

    Berdaulat.id, Palestina- Ratusan santri penghafal Al-Qur’an Gaza ikut menyemarakkan program Bahagia Khatam Al-Qur’an dalam rangka menyambut Milad AQL ke-14. AQL Islamic Center akan merayakan milad ke-14 pada 30 Juli 2022/1 Muharram 1444 H mendatang. Santri-santri Markaz Qur’an Gaza sangat antusias mengikuti program itu. Mereka terbagi ke beberapa kelompok lalu melingkar membaca ayat demi ayat. Gemerlap […]

    Continue Reading

  • Bahas Moderasi Beragama, Fahmi Salim Diundang Konferensi Internasional di Unismuh Makassar

    Bahas Moderasi Beragama, Fahmi Salim Diundang Konferensi Internasional di Unismuh Makassar

    Berdaulat.id, Fakultas Agama Islam Unismuh Makassar bersama Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Komunikasi dan Penyiaran Islam menggelar Konferensi Internasional Moderasi Beragama di Aula Fakultas Kedokteran, Kamis, 30 Juni 2022. Agenda ini mengetengahkan tema, ‘Moderation of Islam, Its Feild and Applications in The Globalization Era’ yang dihadiri oleh para akademisi dari berbagai kampus di Sulawesi Selatan. Konferensi […]

    Continue Reading

  • Tengok Perjalanan Dua Gowes Indonesia Asal Gorontalo di Abu DhabI

    Tengok Perjalanan Dua Gowes Indonesia Asal Gorontalo di Abu DhabI

    Luwuk.today, ABU DHABI–Tepat setahun sejak meninggalkan kota Gorontalo (Juni 2021) dua pesepeda yang menamakan Moslem Youth Joerney (MYJ), obsesinya menuju Mekkah Al Mukarramah. Andi Harvin Dg Thalib dan Khairul Ma’atin keduanya kader muda Wahdah Islamiyah, dan juga alumni dari Universitas Negeri Gorontalo. Saat ini Juni 2022, mereka telah berada di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, […]

    Continue Reading

  • Dua Pesepeda Gorontolo Gowes ke Tanah Suci, Saat Ini Sudah di Oman

    Dua Pesepeda Gorontolo Gowes ke Tanah Suci, Saat Ini Sudah di Oman

    Berdaulat.id, JAKARTA—“Banyak jalan menuju Roma” begitulah pepatah yang sering didengar. Pepatah ini nampaknya diubah oleh Andi Harvin dan Chairul Ma’atini , menjadi “banyak jalan menuju Tanah Suci”. Dua pemuda asal Gorontalo yang merupakan kader muda Wahdah Islamiyah ini sejak Juni 2021 memutuskan pergi ke Tanah Suci menggunakan sepeda. Andi dan Chairul telah mengayuh sepeda hingga […]

    Continue Reading

  • Kongres Halal Internasional 2022 Cetuskan 9 Butir Resolusi Halal Dunia  

    Kongres Halal Internasional 2022 Cetuskan 9 Butir Resolusi Halal Dunia  

    Berdaulat.id, PANGKALPINANG— Kongres Halal Internasional 2022 di Bangka Belitung resmi ditutup pada Rabu (15/6/2022). Kongres yang ditutup Wakil Ketua Umum MUI KH Marsudi Syuhud itu mencetuskan 9 butir Resolusi Halal Dunia. Sekretaris Panitia Pengarah KIH 2022, KH Rafiqul Umam Ahmad, mengatakan Resolusi ini secara garis besar berisikan agenda dan dorongan-dorongan kepada pihak pemangku kebijakan terkait […]

    Continue Reading

  • Kiai Aiyub: Kongres Halal Internasional 2022 Dorong Indonesia Pimpin Industri Produk dan Wisata Halal Dunia

    Kiai Aiyub: Kongres Halal Internasional 2022 Dorong Indonesia Pimpin Industri Produk dan Wisata Halal Dunia

    Berdaulat.id, PANGKAL PINANG—Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Ekonomi Syariah dan Halal, KH Sholahuddin Al-Aiyub, mengatakan bahwa Kongres Halal Internasional (KHI) 2022 yang berlangsung mulai Selasa (14/06) sampai Sabtu (18/06) bisa mendorong Indonesia menjadi pemimpin sektor produk halal dan wisata halal dunia. Kongres yang diikuti peserta maupun pembicara 40 negara tersebut, lanjut Kiai Aiyub, sangatlah […]

    Continue Reading

  • Dihadiri 30 Peserta Internasional, Kongres Halal Internasional MUI Rumuskan Resolusi Halal Dunia

    Dihadiri 30 Peserta Internasional, Kongres Halal Internasional MUI Rumuskan Resolusi Halal Dunia

    Berdaulat.id, JAKARTA— Kongres Halal Internasional (KHI) Majelis Ulama Indonesia (MUI) 2022 di Bangka Belitung pada 14-18 Juni 2022 yang akan dibuka langsung Wakil Presiden RI sekaligus Ketua Dewan Pertimbangan MUI itu akan merumuskan dan menetapkan Resolusi Halal Dunia. Sekretaris Panitia Pengarah KHI, KH Rofiqul Umam Ahmad, mengatakan Resolusi Halal Dunia tersebut bisa menjadi pengikat moral […]

    Continue Reading

  • Respon Penistaan di India, Ulama Asia Tenggara Gelar Seminar Internasional

    Respon Penistaan di India, Ulama Asia Tenggara Gelar Seminar Internasional

    Berdaulat.id, Seminar internasional yang digagas oleh Ikatan Ulama dan Dai se Asia Tenggara (Rabithah Ulama wa Duat Januub Syarq Asia) itu mengangkat topik “Mengagungkan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam.” Seminar ini dilaksanakan pada hari Kamis, 10 Zulkaidah 1443 H atau bertepatan dengan tanggal 9 Juni 2022 M. Dr. Muhammad Zaitun Rasmin dalam sambutannya mengungkapkan, “Ini […]

    Continue Reading

  • Mahasiswa Lintas Negara di Turki Terinspirasi Program Khatam Quran Ustaz Bachtiar Nasir

    Mahasiswa Lintas Negara di Turki Terinspirasi Program Khatam Quran Ustaz Bachtiar Nasir

    Berdaulat.id, JAKARTA—Program Khatam Quran yang digagas Ustaz Bachtiar Nasir menjadi inspirasi mahasiswa lintas negara yang tengah belajar di Turki. Pada Ahad, 17 April 2022 mereka melakukan khataman Quran di Rumah Tadabbur Quran (RTQ) Kota Karabuk, Turki. Mahasiswa Indonesia, Hadi melaporkan para mahasiswa lintas negara telah berkumpul mengkhatamkan Quran sekaligus berbuka puasa bersama. Mereka sangat senang […]

    Continue Reading

  • Webinar Internasional Komisi Luar Negeri MUI Soroti Pentingnya Islam Moderat

    Webinar Internasional Komisi Luar Negeri MUI Soroti Pentingnya Islam Moderat

    Berdaulat.id, JAKARTA— Komisi Hubungan Luar Negeri dan Kerjasama Internasional Dewan Pusat MUI menyelenggarakan Webinar Internasional dalam upaya mendiseminasikan lebih luas dan mempromosikan konsep “Islam Wasathiyyah”. Webinar yang digelar dengan tema  “Konsep Islam Wastahiyyah: Nilai, Prinsip, Indikator dan penjelasannya” digelar pada Sabtu 26 Juni 2021, pukul 19.30-22.00, dengan mengundang para pakar dan ulama baik dari dalam negeri, […]

    Continue Reading