


Berdaulat.id – Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Abdul Fikri Faqih optimis Gerakan Bersih Indah Sehat Aman (BISA) yang digagas Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI menjadi salah satu upaya efektif untuk memulihkan sektor pariwisata yang baru saja diterpa badai pandemi. “Badai pandemi telah memukul sektor ekonomi andalan devisa negara ini, sedikit upaya dalam BISA […]