


Berdaulat.id – MPR sebagai Rumah Kebangsaan dalam program MPR Peduli Lawan Covid-19 bersama Gerakan Kebangsaan Bangun Solidaritas (GERAK BS) dan Relawan 4 Pilar kembali melakukan gerakan sosial membantu masyarakat yang terdampak Covid-19, salah satunya bantuan sosial kepada pengemudi Ojek Oneline (Ojol). Selain memberikan paket Sembako untuk pengemudi Ojol, juga diberikan partisi portable dan asuransi BPJS […]