


Berdaulat.id – Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan Ketua Umum PDI Perjuangan MegawatiSoekarnoputri terharu dan bangga saat menerima lagu Sungkem yang diciptakan khusus oleh Didi Kempot. Namun, lagu yang bercerita tentang Presiden Sukarno itu tidak sempat diberikan langsung kepada Megawati karena Didi Kempot meninggal dunia beberapa pekan lalu. Penyerahan lagu tersebut disampaikan istri Didi […]

Berdaulat.id – Ketua Umum Pimpinan Pusat Pagar Nusa Nahdlatul Ulama Muchamad Nabil Haroen merasa sangat bersedih atas wafatnya penyanyi Didi Kempot, sang Legenda dalam dunia musik Indonesia, Legenda bagi Sobat Ambyar. Didi Kempot wafat pagi ini, Selasa 5 Mei 2020, di RS kasih Ibu, Surakarta. “Saya punya banyak sekali memori kedekatan dengan Didi Kempot. Beliau […]

Berdaulat.id – Kabar duka menyelimuti dunia tarik suara, salah seorang penyanyi campur sari yang tidak asing lagi, Didi Kempot dikabarkan telah meninggal dunia pada Selasa, (5//5/20). Penyanyi yang bernama asli Dionisius Prasetyo diketahui menghembuskan nafas terakhirnya pada pukul 07.30 WIB, di Rumah sakit (RS) Kasih Ibu Solo. Sang penyanyi senior yang digemari banyak junior Tutup […]