


Berdaulat.id – Partai Golongan Karya (Golkar) mengusulkan ambang batas parlemen dinaikan menjadi 7 persen dalam pemilu mendatang. Hal itu agar menciptakan kekuatan efektif di parlemen pendukung dan penyeimbang pemerintah. Demikian disampaikan anggota komisi II DPR RI Zulfikar Arse Sadikin kepada wartawan di Jakarta, Senin (8/6/20). “Kami ingin ada penyederhanaan partai politik (parpol) di parlemen yang […]

Berdaulat.id,- Usulan Partai Golkar yang ini menaikan Parliamentary treshold atau ambang batas di parlemen pada 2024 menjadi 7 persen membuat partai-partai papan tengah merasa berang. Pasalnya, kenaikan tersebut dinilai tidak bertahap dari yang semula 4 persen. Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan mengatakan usulan tersebut sangat wajar. Akan tetapi tidak tidak langsung 7 […]