


Berdaulat.id,- Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap mata uang dollar yang ditransaksikan antar bank di Jakarta pada Kamis sore kian melemah. dimana nilai tukar tersebut mencapai Rp15.913 per dolar AS. Direktur PT TRFX Garuda Berjangka Ibrahim Assuaibi, melemahnya rupiah tidak lain karena penyebaran wabah Virus Corona atau COVID-19 yang semakin mengkhawatirkan dan menyebabkan kepanikan pasar membuat […]

Berdaulat.id,- Anggota Komisi VI DPR RI Mohamad Toha mengapresiasi kesigapan Perum Bulog menjaga stok beras dalam menghadapi pandemi virus Corona (COVID-19) “Saya apresiasi bagaimana Bulog sigap jaga stok beras. Sebelum Corona positif ditemukan di Indonesia, Bulog berinisiatif lakukan sidak kesiapan stok beras. Ini patut diapresiasi,” kata Toha, dalam keterangan persnya, Jakarta, Selasa (17/3/2020). Sehingga, ucap […]