Komisi IV DPR Raker Virtual Dengan Menteri LHK

Berdaulat.id – Ketua Komisi IV DPR Sudin memimpin rapat kerja secara virtual dengan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia Siti Nurbaya Bakar,Selasa(21/4/2020) di Gedung Nusantara Kompleks Parlemen Senayan-Jakarta. Rapat kerja tersebut membahas penyesuaian anggaran 2020 Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan yang terimbas akibat masalah virus corona. (Prasetyo).

Categories:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *