


Oleh: Dr. Adian Husaini Berdaulat.id, Syahdan, pada 7 September 1944, Perdana Menteri Jepang Kuniaki Koiso mengumumkan janji kemerdekaan kepada Indonesia dan wilayah jajahan lainnya. Berita itu segera disambut gegap gempita umat Islam Indonesia. Beberapa hari kemudian, 13-14 September 1944, umat Islam menggelar apel akbar di Taman Amir Hamzah Jakarta. KH A. Wachid Hasjim, KH Mukti, […]

Berdaulat.id, Laznas PPPA Daarul Qur’an bersama Rumah Tahfizh Center (RTC) kembali menggelar Wisuda Akbar. Ini menjadi acara wisudanya penghafal Al-Qur’an yang ke 10 setelah sebelumnya tertunda karena pandemi. Pada 2022 ini, Wisuda Akbar berlangsung di 11 daerah 10 provinsi. Wisuda Akbar sendiri merupakan sebuah gelaran tahunan dalam rangka memberikan apresiasi dan motivasi kepada santri untuk […]

Berdaulat.id, Secara teoritis, asrama adalah rumah kedua bagi santri. Oleh karenanya, ia harus selalu bersih, rapi, indah, dan nyaman untuk dijadikan tempat belajar dan beribadah. Namun fakta di lapangan, seringkali kita merasa kesulitan untuk menerjemahkannya dari teori ke praktik. Berangkat dari fenomena ini, kami Griya Parenting Indonesia menyelenggarakan Sertifikasi Musyrif Pesantren Basic Program untuk membantu […]

Berdaulat.id, Saat ini Bank Muamalat kuasai 42% pangsa pasar haji plus Bandung, 31 Oktober 2022 – PT Bank Muamalat Indonesia Tbk menjalin kerja sama dengan NRA Group dalam rangka penyaluran produk pembiayaan haji khusus dan umrah. Produk ini ditargetkan dapat menjadi penopang utama bisnis Bank Muamalat di segmen konsumer. Direktur Utama Bank Muamalat Achmad K. […]

Berdaulat.id, Nusantara sesungguhnya adalah sebuah nama yang besar. Besar dalam sejarah, besar dalam realita, dan harusnya besar dalam peranan dunia global masa kini. Karenanya Nusantara Foundation memikul nama besar ini di atas pundaknya untuk melangkah mengenalkannya hingga masanya dunia membuka mata bahwa Nusantara memang berkelas. Hari Sabtu kemarin, 29 Oktober 2022, telah dilangsungkan acara tahunan […]

Berdaulat.id, JAKARTA—DPP Wahdah Islamiyah melakukan kunjungan dan audiensi ke Kementerian Koperasi dan UKM, Senin (31/10/2022). Rombongan DPP Wahdah Islamiyah diterima oleh Luhur Pradjarto (Staf Ahli Menteri Bidang Hubungan Antar Lembaga Kementerian Koperasi dan Usaha kecil menengah RI) di lantai 7 Gedung Kementerian Koperasi dan UKM, Jalan Rasuna Said, Jakarta. Adapun rombongan DPP Wahdah Islamiyah terdiri […]