


Berdaulat.id – Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengatakan, keputusan untuk melaksanakan Pilkada serentak tahun 2020 bukanlah hal yang mudah di tengah pandemi Covid-19 saat ini. Namun, mau tidak mau, harus diputuskan. “Keputusan melaksanakan Pilkada saat ini (2020) tidak mudah, jadi dilema. Bagai buah simalakama. Tapi harus diambil (keputusan),” kata Doli dalam diskusi […]

Berdaulat.id – Pimpinan Badan Kerjasama Sama Antar Parlemen (BKSAP) Indonesia, Mardani Ali Sera mendesak ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA) untuk menerapkan aturan pemberantasan obat-obatan terlarang secara tegas dalam rapat ke 3 The AIPA – Advisory Council on Dangerous Drugs (CODD) di Ha Noi, Viet Nam. “Parlemen Indonesia mengajak anggota AIPA untuk serius menerapkan aturan pemberantasan obat-obat […]

Berdaulat.id – Pandemi Covid-19 turut berdampak terhadap peningkatan angka pengangguran di Indonesia. Kementerian Ketenagakerjaan telah melakukan 3 langkah strategis guna menekan angka pengangguran di masa pandemi Covid-19.“Langkah strategis itu mulai dari refocusing anggaran hingga perubahan kebijakan untuk mempertimbangkan kelangsungan usaha dan perlindungan bagi pekerja,” kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, pada Rapat Kerja bersama Komite III […]

Berdaulat.id – Anggota Komisi III DPR RI, Aboebakar Alhabsyi menaruh harapan yang besar kepada institusi Polri, agar di usianya yang ke 74 tahun, Polri akan semakin profesional. Artinya, semua langkah yang dilakukan sesuai dengan aturan yang ada, setiap kerja yang dilakukan telah sesuai dengan Protap atau SOP yang dimiliki. “Saya ucapkan selamat atas HUT Polri […]

Berdaulat.id – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menilai 14 ribu lebih pasar tradisional yang tersebar di berbagai wilayah sebagai jantung kehidupan ekonomi tak boleh mati beraktifitas akibat pandemi Covid-19. Terhentinya aktifitas pasar tradisional sama saja dengan memberhentikan detak denyut ekonomi rakyat. Agar aktifitas perdagangan di pasar tradisional tak terhenti, harus ada terobosan baru dari pemerintah. […]

Berdaulat.id – Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia bersama Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Emanuel Melkiades Laka Lena (kanan) serta Ketua Komite I DPD RI Agustin Teras Narang tampil menjadi pembicara dalam diskusi Forum Legislasi dengan tema “Pilkada Serentak 2020 di Tengah Pandemi Covid-19” diruang Presroom Komplek Parlemen Senayan Jakarta. Selasa (30/6/2020). […]

Berdaulat.id – Ketua Komisi I DPR RI Meutya Viada Hafid didampingi Wakil Ketua Komisi I DPR Abdul Kharis Almasyhari dan sejumlah anggota Komisi I DPR memberikan pernyataan pernyataan sikap kecam Aneksasi Israel di Palestina diruang Komisi I DPR Gedung Nusantara I Komplek Parlemen Senayan Jakarta. Selasa (30/6/2020). Komisi I DPR mengecam dan mengutuk upaya aneksasi […]

Berdaulat.id – DPR RI Puan Maharani menerima kedatangan Pimpinan BPK dalam rangka Konsultasi antara Pimpinan DPR RI dengan Pimpinan BPK RI. Pertemuan dilaksanakan di ruang Pustakaloka Gedung Nusantara IV kompleks Parlemen RI di Jakarta.Ketua DPR RI Puan Maharani didampingi tiga orang wakil ketua DPR RI yakni Aziz Syamsudin, Rahmat Gobel dan Muhaimin Iskandar. Sedangkan dari […]

Berdaulat.id – Pengelola Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Indosurya Cipta membuka posko untuk mengajak kreditur berdiskusi langsung dan juga menjelaskan skema proposal perdamaian yang ditawarkan sebagai solusi bersama. “Pengurus membuka ruang untuk berdiskusi. Karena itu, ruang diskusi dibuka hingga akhir pekan ini,” kata kuasa hukum KSP Indosurya Hendra Widjaya dalam keterangan di Jakarta, Selasa (30/6/20). Hendra […]

Berdaulat.id – Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah (Sulteng) Irjen Pol Syafril Nursal menegaskan pelaku penyelundupan Narkotika dan Obat-obatan Terlarang (Narkoba) seberat 25kg yang hendak masuk ke Kota Palu, Minggu (28/6) malam, terancam hukuman mati. “Para tersangka diancam hukuman mati,” kata Kapolda Sulteng, Irjen Pol Syafril Nursal, dalam jumpa pers di Mapolda Sulteng, di Palu, Selasa. […]